Postingan

Menampilkan postingan dari April, 2011
Gambar
Tahukah anda apa itu Black Hole atau lubang hitam? Hello sobat dastro, tahukah sobat apa yang dimaksud dengan black hole? pernahkah sobat mendengar black hole? bagaimanakah bentuknya? mengapa black hole bisa terjadi? hmmm...saya yakin banyak sobat yang sudah mengetahui atau pernah mendengar black hole. black hole yang kita ketahui dan kita dengar adalah sebu ah lubang hitam yang berada di luar angkasa. Black hole dapat disebut sebagai monster Alam Semesta. Terbentuk dari supernova dengan ledakan yang paling cemerlang, yang tidak lama kemudian menjadi benda paling gelap di ruang angkasa dan tidak memancarkan cahaya sedikitpun. Black hole adalah daerah di ruang angkasa yang tempat kekuatan gravitas inya demikian kuat bahkan cahaya tidak dapat lepas darinya. Black Hole Tercipta terbentuk ketika ada bintang yang terbakar habis dan runtuh. akhirnya, sisa bintang itu berkerut dan menjadi material yang berben tuk bulatan kecil. gravitasi dari material ini sangat kuat sehi

Foto-foto Lubang Hitam Baru Ditemukan Astronom Dunia

Gambar
Foto-foto Lubang Hitam Baru Ditemukan Astronom Dunia Pengamatan yang dilakukan menggunakan X-ray mengatakan supernova yang dijuluki SN 1979C merupakan lubang hitam yang sedang terbentuk, ujar sebuah regu ahli astronomi yang berasal dari Amerika Serikat dan Eropa. "Jika perkiraan kami benar, itu merupakan contoh terdekat bagi pengamatan penciptaan sebuah lubang hitam," ujar seorang ahli Astrofisika dari Harvard-Smithsonian Center di Massachusetts, Daniel Patnaude, yang memimpin penelitian itu.   Seorang ahli astronomi amatir dari Maryland, Gus Johnson, menemukan supernova pada 1979 di tepi sebuah galaksi yang bernama M100, kemudian para ahli astronomi lain meneliti hal tersebut setelah penemuannya. Cahaya dan X-ray dari pecahan telah memakan waktu selama 50 juta tahun untuk menuju ke bumi dengan kecepatan cahaya sebesar 300.000 kilometer per-detik atau sekitar 10 triliun kilometer per-tahunnya.   Pusat Pengamat

KEADAAN MATAHARI JIKA........

Gambar
Keadaan Matahari Ketika Sekarat Maka Bumi Akan Lebur Bersamanya Setelah Matahari sekarat maka akan mati dengan memakan bumi bersamanya. Kehidupan sendiri sudah hancur sebelum matahari menelan Bumi. Kabar baiknya manusia punya waktu yang sangat sangat panjang sebelum hal itu bisa terjadi. Sebuah panel ilmuwan pada pertemuan tahunan Asosiasi Amerika untuk Kemajuan Ilmu, menggambarkan situasi itu pada tahun 2000 dan meyakini masih berlaku. Para astronom umumnya setuju bahwa matahari akan membakar habis pasokan bahan bakar hidrogen dalam 5 sampai 7 miliar tahun mendatang. Hal itu akan membuat gravitasi memaksa matahari runtuh ke intinya, dan hidrogen yang tersisa menyebabkan matahari mengembang menjadi raksasa merah. Pada titik ini, matahari akan menelan bumi. "Bumi akan berakhir di bawah sinar matahari, menguap dan bercampur dengan material matahari," kata pakar Iowa State University Lee Anne Willson. "Bagian dari mataha